Audit keamanan webserver pada website “www.palcomtech.com”
Abstrak
Teknologi informasi memiliki peran penting untuk mendukung kinerja dan aktivitas sebuah institusi. Direktorat Keamanan Informasi Direktorat Jenderal Aplikasi Informatika Kementerian Komunikasi dan Informatika pada tahun 2011 telah mengeluarkan panduan tentang kemanan web server yang bertujuan merekomendasikan aspek keamanan untuk perancangan, implementasi, dan pengoperasian Web server yang dapat diakses secara public. STMIK PalComTech mempunyai Web Server yang berisi web pages, yang didalamnya berisi informasi dan dokumen yang dipublikasikan atau diperlukan oleh pengguna. Oleh sebab itu, perlu dilakukan pengujian pada web server STMIK PalComTech. www.palcomtech.com merupakan website terbuka yang dapat diakses oleh siapa saja. Pengujina dilakukan melalui 3 tahap yaitu, diagnosa, action planning, dan action taking. Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan di dapatkan celah keamanan yang dapat menggangu penyediaan informasi oleh web www.palcomtech.com. Berdasarkan hasil pengujian yan dilakukan peneliti telah menghasilkan beberapa rekomendasi yang dapat digunakan untuk memberbaiki keamanan webserver pada STMIK PalComTech.Referensi
Muhammad Ilham Daniel, Leon Andretti Abdillah, Kiky Rizky Nova Wardani. Evaluasi Celah Keamanan Web Server pada LPSE Kota Palembang. Student Colloquium Sistem Informasi & Teknik Informatika (SC-SITI). 2015; 19-24.
Moh Dahlan, Anastasya Latubessy, Mukhamad Nurkamid. Analisa Keamanan Web Server Terhadap Serangan Possibility SQL Injection Studi Kasus: Web Server Umk. Prosiding SNATIF Ke-2. Kudus. 2015; 251-258; ISBN: 978-602-1180-21-1.
Nazwita, Siti Ramadhani. Analisis Sistem Keamanan Web Server Dan Database Server Menggunakan Suricata. Seminar Nasional Teknologi Informasi, Komunikasi dan Industri (SNTIKI) 9.Riau. 2015; 308-317. ISSN (Printed) : 2579-7271 ISSN (Online) : 2579-5406.
Ari Muzakir. Sistem Keamanan Data pada Web Service Menggunakan Xml Encryption. Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia. Yogyakarta. 2013; 25-7 – 25-12. ISSN: 2302 -2805
Huda, Nurul. Akuntabilitas Pengelolaan Zakat Melalui Pendekatan Modifikasi Action Research. Skripsi tidak diterbitkan. 2013. Jakarta: Universitas Yarsi Jakarta Pusat.